PT Radiant Utama Interinsco Tbk menerbitkan laporan keberlanjutan ini sebagai bentuk keterlibatan kami dengan para pemangku kepentingan sekaligus untuk memastikan agar para pemangku kepentingan mendapatkan pemahaman secara utuh terhadap kinerja kami dalam mengelola dampak pada aspek keberlanjutan.